PERSPEKTIF SISTEM ADMINISTRASI NEGARA INDONESIA
Rp55.000
Description
PERSPEKTIF SISTEM ADMINISTRASI NEGARA INDONESIA
Penulis:
Dr. Hiskia C.M. Sapioper, S.Sos, M.Si.
Lazarus Ramandei., S.Sos., MT
Sinopsis
Sejak proklamasi kemerdekaan, Indonesia mewarisi sistem administrasi pemerintahan kolonial Belanda, sehingga sistem administrasi Belanda banyak berpengaruh dalam tatanan sistem administrasi pemerintahan kita. Saat ini sistem tersebut dirasa sudah tidak lagi relevan, serta adanya semangat untuk melepaskan diri dari warisan kolonial sehingga mendorong terciptanya pembaharuan dan pengembangan sistem administrasi negara. Perkembangan administrasi negara Indonesia, dapat juga diikuti dari seberapa jauh pemerintah mempunyai perhatian untuk melakukan perbaikan dan pengembangan.
Buku ini hadir dengan memberikan pemahaman terkait pemahaman perkembangan dan refromasi, politik dan pemerintahan, juga manajemen dan kepemerintahan yang baik.
Anggota IKAPI
Cetakan Pertama: Juni 2022
15,5 cm x 23 cm
Jumlah Halaman
x+92
ISBN:
978-623-419-106-6
Reviews
There are no reviews yet.