Penanggulangan Bencana Alam dengan Model Collaborative governance Sipil Militer

Rp67.000

-+
Category:

Description

Penanggulangan Bencana Alam dengan Model Collaborative governance Sipil Militer

Sinopsis:
Kolaborasi antara sipil dan militer memegang peranan krusial dalam upaya penanggulangan bencana alam di Indonesia, sebuah negara yang kerap kali dilanda berbagai jenis bencana alam. Buku ini menyoroti model collaborative governance antara sipil dan militer dengan fokus pada mengidentifikasi dan mengatasi hambatan, serta integrasi strategis dan peningkatan kapabilitas antarsektor. Model collaborative governance dalam kerangka kebijakan pertahanan nasional dapat menjadi kunci untuk memperkuat ketahanan dan kapasitas adaptasi Indonesia terhadap berbagai ancaman bencana alam di masa depan.

Penulis:
YANTO S, MANURUNG

Anggota IKAPI
No 192JTE/2020
Cetakan Pertama: April 2024
Ukuran Buku: 14,8 cm x 21 cm
ISBN: 978-623-419-611-5