PASAR MODAL INDONESIA (Reaksi Pasar dan Harga Saham)
Rp59.000
Description
PASAR MODAL INDONESIA (Reaksi Pasar dan Harga Saham)
Penulis:
DR.DRS.EC.H.Ilyas Lamuda,M.M
Sinopsis:
Buku Pasar Modal Indonesia: Reaksi Pasar dan Harga Saham yang ada dihadapan pembaca ini, menyajikan analisis reaksi pasar dan profitabilitas perusahaan terhadap harga saham pada 10 Bank Konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Secara spesifik, penulis mengupas dan mendalami poin utama terkait apakah reaksi pasar dapat mempengaruhi harga saham pada Bank Konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia? Apakah profitabilitas perusahaan dapat mempengaruhi harga saham pada Bank Konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia? Serta, apakah reaksi pasar dan profitabilitas bersama-sama mempengaruhi harga saham pada Bank Konvensional yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia?
Anggota IKAPI
Cetakan Pertama: Mei 2022
15,5 cm x 23 cm
Jumlah Halaman:
x+166
ISBN:
978-623-419-113-4
Reviews
There are no reviews yet.