Bimbingan dan Konseling Komprehensif

Category:

Description

Bimbingan dan Konseling Komprehensif

Penulis

Wala, S.Pd.I., M.Ag..

Sinopsis

Buku Bimbingan dan Konseling Komprehensif menyajikan landasan, konsep, dan praktik bimbingan dan konseling yang esensial bagi mahasiswa, tenaga pendidik, konselor, dan para praktisi di bidang pendidikan. Buku ini membahas secara mendalam tentang latar belakang, tujuan, dan manfaat dari layanan bimbingan dan konseling di berbagai jenjang pendidikan, mulai dari anak usia dini hingga perguruan tinggi. Setiap bab dirancang untuk memberikan pemahaman teoretis yang kuat sekaligus panduan praktis dalam menghadapi berbagai permasalahan siswa, termasuk siswa berkebutuhan khusus dan yang mengalami kesulitan belajar. Adapun tujuan secara umum membantu individu mewujudkan dirinya sebagai manusia seutuhnya agar mencapai kebahagiaan hidup di dunia dan di akherat. Artinya mewujudkan diri sesuai dengan. hakekatnya sebagai manusia untuk menjadi manusia yang sesuai perkembangan unsur dirinya dan pelaksanaan fungsi atau kedudukannya sebagai makhluk Allah (makhluk religius). makhluk individu, makhluk sosial, dan makhluk berbudaya.

Cetakan Pertama : Oktober 2024

ISBN : Dalam Proses